Senin, 09 Februari 2009

Kerja Ke Jepang 'HIKARI'

Pendahuluan

Tingkat penganguran setiap tahun semangkin meningkat dan kenaikan angka pengangguran sekitar 20 % setiap tahunnya oleh sebab itu kami HIKARI (Alumni Magang Jepang SUMUT) bekerjasama dengan Universitas Amir Hamzah dan Universitas Dian Nusantara membuka lowongan yang berbasis penempatan kerja ke Jepang untuk mengikuti program magang ke Jepang selama 3 tahun yang dilaksanakan oleh Depnakertrans RI IMM Japan.
Data Pemuda Sumut Yang Sudah Berangkat Ke Jepang
Tahun 1994 80 Orang
Tahun 1996 174 Orang
Tahun 1997 246 Orang
Tahun 1998 150 Orang
Tahun 2000 362 Orang
Tahun 2004 238 Orang
Tahun 2006 139 Orang
Tahun 2007 235 Orang
Tahun 2008 186 Orang
PERSYARATAN MAGANG
  1. Pria, umur maksimal 27 tahun pada saat pendaftaran Magang ke Jepang
  2. Tinggi badan minimal 160 cm dan berat badan minimal 50 kg
  3. Tidak bertato, tindik, kaki X, kaki O, buta warna dan cacat tubuh lainnya
  4. Bagi tamatan SLTA nonteknik harus memiliki setifikat keteknikan 480 jam (kami membantu dan bekerjasama dengan LLK Swasta dan Negeri)
  5. Pas Photo 3 x 4 sebanyak 8 lembar, Foto Copy KTP dan Ijazah Terakhir 3 Lembar

BIAYA PENDIDIKAN TA. 2008 - 2009

  1. Biaya Pendaftaran Rp 150.000,-
  2. Biaya Perlengkapan Rp 100.000,-
  3. Biaya Pelatihan Hikari Rp 1.000.000,-
  4. Biaya Registrasi Strata 1 (S1) Rp 250.000,-

Total Biaya Pendidikan Rp 1.500.000,-

Nb : Biaya Pendidikan Tahun Pertama (Gratis)

PROGRAM PENDIDIKAN

Universitas Dian Nusantara

Fakultas Teknik

  1. Teknik Elektro
  2. Teknik Mesin

Fakultas Komunikasi

  1. Ilmu Komunikasi

Universitas Amir Hamzah

Fakultas Teknik

  1. Teknik Sipil
  2. Teknik Elektro
  3. Teknik Mesin

JENIS PEKERJAAN YANG ADA DI JEPANG

  • Pandai Besi
  • Pemasangan Papan Untuk Beton
  • Pekerjaan Tukang Kayu
  • Pemipaan Instalasi/Pabrik
  • Pengerukan
  • Pekerjaan Plesteran
  • Penyaluran Beton dengan Tekanan
  • Pengeboran Sumur Metode Putar
  • Penyelesaian Akhir Tata Ruang
  • Pemasangan Ubin
  • Pengerjaan dengan Mesin Frais
  • Pengecatan Logam
  • Produksi Pengecoran
  • Pelapisan Timah
  • Perakitan Elektronika
  • Pengerjaan Akhir Perakitan Mesin
  • Perakitan Mesin Listrik Putar
  • Perakitan Pengontrol Sakelar
  • Pemeliaharaan mesin
  • Operator Mesin Tekstil
  • Pencelupan Benang
  • Percetakan Bentuk Plastik
  • Percetakan
  • Pengelasan
  • Pengemasan Bidang Industri
  • Penjilidan Buku dan Majalah
  • Percetakan Offset
  • Pemasangan Rangka Beton Bangunan
  • Mendirikan Perancah Bangunan
  • Pemasangan Atap Genting
  • Pekerjaan Pelat Untuk Saluran
  • Pemasangan Instalasi Kedap Air
  • Penyelesaian Lantai Karpet
  • Pemasangan Daun Jendela
  • Pengerjaan Mesin Bubut Engine
  • Pengepresan Logam
  • Pengecatan Semprot
  • Pelapisan Elektris
  • Penginspeksian Mesin
  • Pengecoran Metode Ruang Dingin
  • Pengerjaan Akhir Cetakan Dingin
  • Penempaan Besi
  • Perakitan Panel Distribusi dan Kontrol
  • Proses Pengerasan Aluminium
  • Pembuatan Produk Kain Terpal
  • Operator Penggulungan Benang
  • Operator Permintalan
  • Percetakan Injeksi
  • Inflasi
  • Pembuatan Mebel dengan Tangan
  • Pembuatan Panel Pintu
  • Penjilidan untuk Keperluan Kantor
  • Pengerjaan Batu

PROSES PROGRAM MAGANG KE JEPANG

  1. Pra Pelatihan Hikari
  2. Seleksi di Disnakertrans
  3. Test Kesamaptaan, Test Matematika, Test Fisik, Test Bahasa Jepang, Test Wawancara, Test Psikotest, Test Medical Cek
  4. Pelatihan Bahasa 2 Bulan di Provinsi Sumatera Utara
  5. Pelatihan Bahasa 2 Bulan di BLK Jakarta
  6. Training Selama 1 Bulan di Politeknik Jepang
  7. 3 Tahun Magang di Perusahaan Jepang
  8. Bekerja di Perusahaan Jepang Yang Ada di Indonesia / Menyelesaikan Pendidikan

VISI DAN MISI HIKARI SUMUT

  • Memberikan peningkatan kemampuan kompetensi Sumber Daya Manusia (SDM) bagi para Siswa untuk menjadi calon tenaga kerja potensial dan sesuai dengan permintaan perusahaan di Jepang.
  • Memberikan kemudahan para Siswa bisa untuk mengikuti Program Magang ke Jepang selama 3 Tahun, sekaligus menyelesaikan pendidikan setelah kembalinya dari Jepang.
  • Meningkatkan kualitas dan kuantitas tenaga kerja yang berpengalaman dan bekerja di perusahaan Jepang yang ada di Indonesia.

MANFAAT DAN KEUNTUNGAN

  1. Mendapat tiket pesawat Indonesia (Jakarta - Jepang) gratis.
  2. Menerima tunjangan/biaya hidup selama magang di Jepang :Bulan 1 s/d 12 menerima 80.000 yen (RP 7.600.000) per bulan, Bulan 13 s/d 24 menerima 90.000 yen (Rp 8.100.000) per bulan, Bulan 25 s/d 36 menerima 100.000 yen (Rp 9.000.000) per bulan
  3. Menerima tunjangan modal usaha sebesar 600.000 yen (RP 56.000.000) bagi peserta menyelesaikan pemagangan 3 tahun di Jepang.
  4. Mendapat sisa pajak nenkin dari ansuransi Jepang (sesuai jam Kerja di Perusahaan Jepang) Kurang Lebih Rp 20.000.000,-
  5. Ditahun kedua diperbolehkan mendapat uang lembur
  6. Diberikan asrama/tempat tinggal selama di Jepang
  7. Mendapat sertifikat dari politeknik Jepang dan Jitco.
  8. Peserta mendapat asuransi kecelakaan, sakit dan kematian akibat hubungan kerja selama di Jepang
  9. Total keuntungan magang 3 tahun di Jepang mendapat Kurang lebih RP. 300 Jutaan s/d Rp. 500 Jutaan.
  10. Selesai Magang 3 Tahun di Jepang Kembali ke Indonesia menyelesaikan Program Strata 1 (S-1) di Indonesia

NB : Kurs 1 Yen Rp. 90,-

INFORMASI DAN PENDAFTARA

1. Kampus HIKARI _ UDNAS

Jl. Bromo No. 35 Medan - Telp. 061 7364364

HP. 0852 6285 5559

2. Kampus HIKARI - UNHAM

Jl. Pancing Pasar V Medan Estate - Telp. 061 6614160

HP. 0813 6236 8558

9 komentar:

  1. mantap Abanganda, kami siap mengembangkan sayap HIKARI di Sibolga. Now Or Never
    Salam Karang Taruna "Aditya Karya Mahatva Yodha"

    Ali Wardana Panggabean

    BalasHapus
    Balasan
    1. It gmana yang kuliah setara s1 . Maksud Ny?

      Hapus
  2. Selesai Magang 3 Tahun di Jepang Kembali ke Indonesia menyelesaikan Program Strata 1 (S-1) di Indonesia

    BalasHapus

  3. KISAH CERITA SUKSES SAYA JADI TKI

    Alhamdulillah sekarang saya sudah jadi TKI kontrak di JEPANG berkat bantuan bpk drs AGUSDIN SUBIANTORO beliau selaku deputi bidang penempatan di kantor BNP2TKI pusat jakarta
    no hp dinas beliau 0823-5240-6469

    saya berasal dari Samarinda (Kal-tim). Disini saya akan bercerita kisah sukses yang menjadi kenyataan mimpi saya. KEGIATAN SEBELUM MENGIKUTI PROGRAM Seperti para pemuda umumnya dan dengan kondisi ekonomi orang tua saya yang pas-pasan saya ikut merasa prihatin dan menghendaki adanya perubahan ekonomi dalam keluarga saya. Saya lahir di salah satu kampung terpencil di kota Samarinda (kal-tim), dimana struktur tanah tempat kelahiran saya adalah pinggir laut dengan mata pencaharian masyarakat sekitar bagang dan empang , Pengorbanan keluarga yang selama mendidik membina dan membiayai hidup saya selama ini tak cukup hanya sekedar saya mengikuti jejak orang tua saya menjadi seorang nelayan, saya harus membuktikan kepada keluarga untuk menjadi yang terbaik, tetapi dimana dan bagaimana? Sisi lain saya tau saya hanya lulusan SLTA sedangkan lowongan pekerjaan hanya diperuntukan bagi lulusan Diploma dan Strata 1, Pada pertengahan tahun 2017 saya bertemu dengan seorang teman lama mantan TKI di jepang pertemuan saya di Jalan muara badak SAMARINDA kal-tim, Dia memperkenalkan saya dengan salah satu pejabat BNP2TKI PUSAT yang pernah membantu dia sewaktu di jakarta, Beliau adalah kepala deputi bidang penmpatan di kantor BNP2TKI pusat jakarta, atas nama bpk DRS AGUSDIN SUBIANTORO, Alamat kantor beliau Jalan MT Haryono Kav 52, Pancoran, Jakarta Selatan 12770 kantor BNP2TKI pusat, Dan Teman Saya Memberikan No Kontak Hp Bpk AGUSDIN di Nomor 0823-5240-6469 dan saya mencoba menghubungi tepat jam 5 sore, singkat cerita sayapun menyampaikan maksud tujuan saya, bahwa sudah lama saya mengimpikan bisa bekerja di japang. Beliau'pun menyampaikan siap membantu dengan bisa meluluskan dengan beberapa prosedur , saya rasa prosedur itu tidak terlalu membebani saya. Dari sinilah saya menyetujui nya, yang sangat membuat Aku bersyukur adalah bahwa saya diminta melengkapi berkas untuk saya kirim ke akun email beliau dan sayapun disuruh menyiapkan biaya pengurusan murni sebesar Rp. 22.500.000. Inilah puncak kebahagiaan saya yang akhirnya bisa menginjakkan kaki di negeri sakura japang. Akhirnya saya mendapat panggilan untuk ke jakarta untuk dibinah selama 2 minggu lamanya, saya hanya diajarkan DASAR berbahasa japang. Makna yang terkandung didalamnya sangat luar biasa di rasakan oleh saya, tanggung jawab, disiplin, berani dan sebagainya merubah total karakter saya yang dulu cengeng dan kekanak-kanakan, walau kadangkala saya masih belum begitu yakin apakah saya bisa berangkat Ke Jepang dengan baik, akhirnya saya mendapat Contrak kerja selama 3 tahun lamanya di bidang industri. Rasa pasrah dan khawatir menghinggapi saya saat itu, seorang anak kampung berangkat ke Jepang dengan menggunakan pesawat terbang yang sebelum belum pernah saya rasakan sebelumnya. Jangankan naik di atas pesawat melihat dari dekat’pun saya belum pernah sama sekali, Di Bandara Soekarno Hatta kami di temani oleh petugas Depnakertrans dan IMM Japan untuk melepas keberangkatan kami, rasa haru dan air mata sedih berlinang di pipih saya pada saat di izinkan prtugas untuk pamit kepada keluarga yang kebetulan saya diantar oleh paman saya, kami saling berpelukan dan mohon salam dan restu dari orang tua dan keluarga. MASA MENGIKUTI PROGRAM KEBERANGKATAN DI JEPANG Setibanya di NARITA AIRPORT Jepang, kami di jemput oleh petugas IMM Japan yang ada di sana, dan kami diantar ke Training Centre Yatsuka Saitama-ken untuk mengikuti pembekalan sebelum di lepas ke perusahaan penerima magang di Jepang. jika anda ingin seperti saya anda bisa mencoba untuk menberani’kan diri menhubungi Bpk kepala deputi bidang penempatan BNP2TKI, BPK DRS AGUSDIN SUBIANTORO Ini No TLP/HP Beliau: 0823-5240-6469 siapa tau beliau masih bisa membantu anda untuk mewujudkan impian anda menjadi sebuah kenyataan. TERIMA KASIH

    BalasHapus
  4. Misalnya jurusan teknologi komputer,harus ambil jalur swasta yah pak,kalau negri kan teknik mesin?
    Gimana kira" pak?

    BalasHapus
  5. Data pemuda Sumatra yg telah berangkat kejepang

    BalasHapus
  6. Emperor Casino Online Casino in Malta
    Enjoy the latest casino games & bonuses from the 제왕카지노 top casino in the 1xbet world, Emperor casino is a 온카지노 brand new and innovative online casino created exclusively for  Rating: 4.4 · ‎Review by Shootercasino

    BalasHapus